Otak adalah sistem saraf pusat. Seperti yang kita ketahui otak memiliki dua bagian yaitu otak kanan dan otak kiri. Sebagian besar orang memiliki kecenderungan untuk menggunakan salah satunya saja. Dan banyak orang yang menggunakan otak secara berimbang. Nah... Sekarang pertanyaannya adalah Bagian mana otak kita yang sering digunakan ? Ada sebagian tes kecil yang akan membuat kita mengetahui akan otak mana yang sering kita gunakan. Penasaran ?
Salah satu tesnya adalah dengan melihat gambar animasi otak dibawah ini.
Bagaimana caranya ?
Perhatikan arah putaran animasi tersebut. Menurut anda gambar itu berputar searah jarum jam atau sebaliknya ?
Jika menurut Anda animasi itu berputar searah jarum jam, maka Anda cenderung lebih sering menggunakan otak kanan Anda. Dan tentu saja hal yang sebaliknya berlaku, jika Anda melihat animasi itu berputar berlawanan arah jarum jam, maka Anda cenderung lebih sering menggunakan otak kiri Anda.
Menurut penelitian diatas banyak orang yang menganggab gambar animasi tersebut ke arah berlawanan jarum jam. Tapi kalau Anda fokus, Anda bisa saja mengubah "sudut pandang" Anda sehingga arah putar animasi itu menjadi berbalik. Namun tentu saja tes tersebut akan memberikan jawaban yang lebih "jujur" kalau Anda melihat gambar tersebut secara rileks.
Berikut penjelasan bagaimana mereka yang cenderung menggunakan otak kanan atau kiri
OTAK KIRI
logika ria
detail oriented
fakta aturan
kata dan bahasa
sekarang dan masa lalu
matematika dan sains
dapat memahami
pengetahuan
mengakui
order / persepsi pola
tahu nama objek
berdasarkan kenyataan
bentuk strategi
praktis
aman
OTAK KANAN
menggunakan perasaan
sering berorientasi
imajinasinya teraturan
simbol dan gambar
sekarang dan masa depan
filsafat & agama
bisa "mendapatkannya" (yakni makna)
percaya
menghargai
persepsi spasialis
tahu fungsi objek
fantasi ria
menyajikan kemungkinan
sensitiv
Nah, Anda termasuk yang mana
Posting Komentar
Silahkan dikomentari demi kebaikan